Cara Merekam dan Screenshot Saat Bermain Game Dengan Bandicam Dengan Mudah


Cara Merekam dan Screenshot Game Saat Bermain GameDengan Bandicam Dengan Mudah - Sore! Wuzzuup! kali ini aku akan share tutorial merekam dan Screenshot dengan mudah dengan bandicam.Bagi yang belum punya software Bandicam bisa download disini. Yak langsung saja ke tutorialnya .

Pertama buka software yang didownload tadi yaitu Bandicam dan akan muncul window seperti ini.


Kedua pilih yang gambar Joystick di pojok kiri atas.


Selanjutnya nanti akan ada menu antara lain : Umum , FPS , Video , Gambar , Hasil Akhir , dan Tentang.


Ketika kita pilih menu Gambar akan ada perintah jika mau Ambil Gambar pencet F11 dan juga ada format gambarnya , disini saya pilih JPG - Kualitas tinggi 


Untuk Video akan ada tombol untuk record dan jeda.



Selanjutnya yang terakhir jika mau melihat hasilnya cukup pencet tombol folder seperti gambar dibawah , nanti akan otomatis membawa hasilnya.


Ok usai sudah tutorial kali ini , maaf kalau ada yang salah atau gimana.
Semoga Bermanfaat


2 komentar

Click here for komentar
14 April 2016 at 02:06 ×

ini nih yg saya cari :D

Balas
avatar
admin
14 April 2016 at 04:33 ×

Maen Game Juga Bisa Ngerekam Pake BAndicam Ga ?

Balas
avatar
admin
Post a Comment
Thanks for your comment